Skip to main content

Cara Screenshot Samsung Galaxy A2 Core

Cara Screenshot Samsung Galaxy A2 Core
Cara memgambil screenshot ponsel Samsung A2 Core dengan kombinasi tombol dan 3 jari mudah dan simpel.

Cara Screenshot Samsung Galaxy A2 Core - Samsung memperkenalkan ponsel murah terbarunya, Galaxy A2 Core. Ponsel penerus Galaxy J2 Core ini menjadi anggota ponsel seri A pertama dari Samsung yang menjalankan operasi Android Go.

Galaxy A2 Core memiliki desain dan spesifikasi yang simpel, sesuai segmentasinya yang berbanderol Rp 1,1 jutaan. Ponsel ini juga lebih hemat daya, ruang penyimpanan, serta hemat data berkat Android Go.

Perangkat ini hanya di bandrol dengan harga 1.1 juta dengan menghadirkan spesfikasi yang cukup baik dengan bantuan Android GO yang akan membuat smartphone berjalan stabil meski dengam bantuan RAM 1GB.

Baca: Cara Screenshot Samsung M20

Nah, bagi penggunanya yang masih belum mengetahui cara screenshot pada Samsung Galaxy A2 Core dapat melihat informasinya sebagai berikut agar konten yang tampil di layar bisa disimpan ke galeri.

Cara Screenshot Samsung Galaxy A2 Core


Mengambil screenshot di perangkat ponsel memang menjadi hal yang sering di lakukan, dan biasanya digunakan untuk mengambil Chat menjadi gambar sebagai bukti.

Baca: Cara Screenshot Samsung A10

Ada 2 cara mudah dan simpel yang bisa anda coba di ponsel Samsung A2 Core untuk caranya bisa simak di bawah ini.

Kombinasi Tombol


  1. Cari area yang akan di tangkap layarnya
  2. Jika sudah ketemu silahkan tekan Tombol Power dan Volume Bawah secara bersamaan
  3. Jika suara kamera terdengar dan layar berkedip
  4. Proses screenshot sudah berhasil
  5. Hasil screenshot bisa di lihat melalui notifikasi
  6. Atau langsung buka menu Galery
  7. Selesai

Baca: Cara Screenshot Samsung A20

Metode Palm Swipe / Dengan Jari


  1. Pertama masuk ke menu Pengaturan.
  2. Kemudian masuk ke menu Advanced Feature.
  3. Selanjutnya, pilih menu Motion and Gesture.
  4. Pada halaman Motion and Gesture, aktifkan fitur Palm Swipe to capture.
  5. Jika sudah aktif, silahkan tentukan area yang akan di-screenshot.
  6. Jika area screenshot dipilih, anda dapat mengepalkan tangan seperti pisau di posisi miring dan langsung melakukan swipe pada layar dari arah kanan ke kiri.
  7. Nantinya layar akan berkedip dan suara shutter terdengar yang menandakan bahwa screenshot telah selesai diambil.
  8. Untuk melihat hasil screenshot bisa di lihat di Gallery atau bilah notifikasi.

Itulah cara mudah menangkap screenshot Samsung A2 Core dengan tombol kombinasi atau dengan jari. Atau anda bisa download aplikasi screenshot di playsto
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar